Postingan

Menampilkan postingan dari September, 2023

Membuat Blog

Cara membuat blog di Blogger Dilansir dari laman  bantuan Blogger , berikut ini adalah langkah-langkah membuat blog di platform Blogger atau Blogspot: Buka web browser di komputer Anda Akses laman  pendaftaran Blogger Klik “Buat Blog Anda” Pilih alamat email yang ingin Anda gunakan untuk mendaftar Masukkan nama blog, lalu klik “Berikutnya” Masukkan URL atau alamat blog yang Anda inginkan Klik “Simpan” Selesai, Anda sudah bisa mulai menulis blog. Pastikan Anda memahami dan mematuhi “Kebijakan Konten Blogger dan Persyaratan Layanan”. Di Blogger, Anda bisa menambahkan orang lain untuk berkontribusi, atau kemudian mengelola siapa saja yang boleh mengedit dan membaca blog Anda. Anda juga dapat memilih tampilan blog dan menyesuaikannya sesuai keinginan Anda. Cara membuat blog di Wordpress Dilansir dari laman  resminya , fitur-fitur di Wordpress yang intuitif dan fleksibel, dirancang khusus untuk para penulis, bloger, maupun kreator. Berikut ini adalah langkah-langkah membuat blog di platform

Fitur Microsoft Office dan fungsinya

  Pengertian Microsoft Office Microsoft Office adalah sebuah paket perangkat lunak serta server yang dikembangkan oleh Microsoft. Umumnya Microsoft Office ini digunakan sebagai tooll untuk mempermudah aktivitas dalam perkantoran. Hal tersebut tidak dapat dipungkiri, mengingat pada awalnya Microsoft mengembangkan Office ini untuk tujuan perkantoran. Disisi lain banyak masyarakat yang menggunakan Microsoft Office untuk keperluan lain. Misalnya dalam bidang pendidikan, Microsoft Office sangat berguna dalam mengolah dan menghasilkan berbagai data yang fokuskan. Seperti menulis surat, menyimpan data penting, membuat slide presentasi, mengirim email dan melakukan video call. Microsoft Office pertama kali diumumkan oleh Bill Gates pada tanggal 1 Agustus 1988 di COMDEX di Las Vegas. Pada awal perilisannya, software dari Microsoft ini bernama Office Suite. Selain itu, Microsoft juga memposisikan Office sebagai platform pengembangan perangkat lunak bisnis di bawah merek Aplikasi Office. Sebagian

Fitur google chrome dan fungsinya

  Apa itu Google Chrome? Google Chrome merupakan perangkat lunak yang memiliki fungsi untuk mencari, mengakses, dan menampilkan segala bentuk informasi. Google Chrome pertama kali dirilis pada tanggal 2 September 2008 oleh Google. Pada awal perkembangannya, Google Chrome hanya dapat digunakan pada sistem operasi keluaran Microsoft. Namun saat ini, Google Chrome dapat digunakan pada seluruh sistem operasi, baik Linux, MacOS, iOS, hingga Android. Saat ini, Google Chrome masih dinobatkan sebagai  web browser  dengan pengguna terbanyak di dunia. Berdasarkan hasil data dari  StatCounter  pada tahun 2021, sebanyak hampir dari 70 persen pengguna internet dunia menggunakan Google Chrome sebagai  web browser -nya. Salah satu daya tarik yang menyebabkan kepopuleran Google Chrome adalah adanya tampilan antar-muka yang simpel dan sederhana. Selain itu, Google Chrome juga hadir dengan berbagai fungsi dan fitur yang memberi kemudahan bagi penggunanya. Lalu, apa saja fungsi yang dimiliki oleh Google

Fitur browser dan fungsinya

Apa Itu Browser Browser adalah aplikasi yang dapat menyajikan, menjelajahi, atau mengambil konten dari berbagai sumber informasi di WWW atau jaringan. Browser, juga dikenal sebagai perangkat lunak, memiliki fungsi menerima, mengakses, dan menyajikan banyak informasi melalui Internet. Dengan menggunakan browser, orang dapat menjelajahi dan menemukan informasi dan data yang sangat dibutuhkan. Browser adalah dasar dari semua pencarian informasi di seluruh dunia.Tujuan dari browser itu sendiri adalah menjadi yang pertama menerima dan menampilkan semua pencarian yang diminta. Fitur fitur Browser 1. Link Preview Jika Anda pernah mencoba Wikiwand, sebuah alternatif dari Wikipedia, Anda mungkin menemukan sesuatu seperti Pratinjau Tautan. Ini berfungsi mirip dengan pratinjau Youtube karena menampilkan pratinjau gambar video saat Anda menggerakkan penggeser di sepanjang bilah gulir. Fitur ini akan sangat berguna karena memungkinkan untuk melihat dulu apa yang akan dia baca. Pengguna kemudian dap

Fitur Microsoft edge dan fungsinya

  Pengertian Microsoft Edge Microsoft Edge merupakan browser yang dikembangkan oleh Microsoft. Microsoft Edge dikembangkan dengan basis Chrominium yang memungkinkan ekstensi Google Chrome support pada Microsoft Edge. Microsoft Edge ini telah dirilis pada Januari 2020, dan berfungsi untuk menggantikan browser Internet Explorer sebagai peramban baku. Selain tersedia untuk perangkat komputer, Microsoft Edge ini sudah tersedia pada platform Android dan iOS. Nantinya, Microsoft Edge akan dijadikan sebagai peramban baku untuk Windows 10 Phone dalam versi yang lebih baik dari sebelumnya. Fitur Microsoft Edge Pada pelaksanaannya, Microsoft Edge memiliki banyak fitur yang bisa digunakan untuk memudahkan penggunanya saat berselancar di internet. Berikut fitur unggulan Microsoft Edge. 1. Terintegrasi Cortana Cortana merupakan asisten pribadi besutan Microsoft untuk memudahkan pengguna Windows 10. Cortana yang terintegrasi dengan Microsoft Edge ini akan membantu penggunanya dalam mencari sesuatu t

Fitur Mozilla firefox dan fungsinya

Pengertian Mozila Firefox Mozilla Firefox merupakan salah satu browser yang paling banyak digunakan di seluruh dunia. Sebelumnya, Mozilla Firefox hanya bisa digunakan pada perangkat komputer dan laptop saja. Mozilla Firefox bisa digunakan oleh berbagai sistem operasi, seperti Microsoft Windows, macOS, Linux, FreeBSD, serta OpenBSD. Bahkan, Mozilla Firefox sudah tersedia untuk perangkat ponsel Android dan iPhone. Mozila Firefox dirilis pada 23 September 2022. Sebelumnya, Mozilla Firefox bernama Phoenix.  Fitur yang disediakan pun beragam, sehingga memberikan kenyamanan bagi penggunanya. Fungsi Mozilla Firefox Sama seperti browser pada umumnya, Mozilla Firefox berfungsi untuk menghubungkan pengguna dengan search engine atau mesin pencari seperti Google. Melalui browser Mozilla Firefox ini, kamu bisa mengakses informasi dengan mudah dan cepat. Nah, perlu kamu ketahui Mozilla Firefox rutin melakukan pembaharuan secara berkala, tentu saja akan hal ini akan memberikan fitur baru yang bisa ka

Fitur lanjut browser

Gambar
  1.A. Mengenal Fitur Lanjut Browser A.         Fitur Lanjut Browser              Banyaknya aplikasi browser seperti Google Chrome, Mozilla Firefox, Opera, Microsoft edge, SuperBird dan masih banyak yang lainnya memberikan anda beragam pilihan untuk menggunakannya. Browser ini digunakan untuk mengakses website tertentu dan menemukan informasi yang dibutuhkan dengan memanfaatkan mesin pencari. Browser sebagai perangkat lunak memiliki berbagai fitur lanjut yang jika diketahui, anda dapat memanfaatkannya untuk menjelajahi internet dengan lebih mudah dan nyaman.   1.       Fitur  Lanjut Untuk Melakukan Pencarian Untuk mempermudah pengguna melakukan pencarian, browser Google Chrome telah dilengkapi dengan berbagai fitur pencarian yang dapat dimanfaatkan untuk pencarian informasi menjadi lebih singkat dan cepat. Beberapa Fitur Pencarian Browser yang bisa dimanfaatkan : a)       Menggunakan Omnibox Omnibox adalah bagian dari jendela chrome yang digunakan untuk menginput dan menampilkan alamat

MATERI PRAKARYA

🌿Bab 1 Kerajinan bahan keras        A. Prinsip Dasar, jenis, dan            karakteristik  kerajinan bahan keras Open      B. Mengemas produk dan proses berkaraya kerajinan bahan keras Open    🍁Uji kompetensi Bab 1 🌿Bab 2 Prinsip kelistrikan dan sistem            instalasi listrik      A. Wawasan kelistrikan Open      B. Instalasi listrik rumah tangga Open     🍁Uji kompetensi Bab 2   🍁UJI KOMPETENSI TENGAH SEMESTER  🌿Bab 3 Budi daya ikan konsumsi               A. Mengenal komoditas, sarana, dan peralatan budi daya(pembesaran) ikan konsumsi Open       B. Persiapan wadah dan pemeliharaan budi daya(pembesaran ikan konsumsi) Open      🍁Uji kompetensi Bab 3 🌿Bab 4 Pengolahan hasil peternakan dan perikanan              A. Pengolahan hasil peternakan dan perikanan menjadi makanan siap saji Open      B. Pengolahan hasil peternakan dan perikanan menjadi olahan pangan setengah jadi Open     🍁Uji kompetensi Bab 4  🍁UJI KOMPETENSI AKHIR SEMESTER   DAFTAR PUSTAKA

MATERI INFORMATIKA

🌿Bab 1 Teknologi Informasi dan Komunikasi             A. Fitur lanjut browser Open       B. Tugas dengan paket office(terpadu) dan membuat blog Open      🍁Uji kompetensi Bab 1   🌿Bab 2 Teknik Komputer      A. Identifikasi sistem komputer Open      B. Unit pengolahan logika dan aritmatika Open     🍁Uji kompetensi Bab 2 🍁UJI KOMPETENSI TENGAH SEMESTER 🌿Bab 3 Analisis Data            A. Aplikasi menyimpan data sesuai representasi Open      B. Pengolahan data dengan fitur lanjut aplikasi office Open     🍁Uji kompetensi Bab 3 🌿Bab 4 Algoritma Dan Pemrograman         A. Dekomposisi subprogram Open      B. Persoalan komputasi Open       🍁Uji kompetensi Bab 4 🍁UJI KOMPETENSI AKHIR SEMESTER   DAFTAR PUSTAKA